Cara Meningkatkan Hasil Padi 2 Kali Lipat Dengan Biomon

Petani sudah meyakini bahwa luas lahan 10 are bisa menghasilkan gabah 8 -  10 karung dengan berat @55kg hingga @60kg. Dengan berat sekian diperkirakan hasilnya 5 ton - 6 ton perhektar. Hasil ini bisa ditingkatkan dengan menggunakan pola biomon. Dari beberapa petani yang menggunakan biomon untuk beberapa musim hasil bisa terdongkrat hingga 50 hingga 100 %. 

Dg. Nai di Barasa Mardekayya Gowa dengan luas lahan 50 are hasil sebelumnya berkisaran 45 - 50 karung saja. Dan setelah memakai pupuk hayati biomon bisa meningkat menjadi 80 hingga 90 karung. Dengan demikian peningkatan terlihat sangat signifikan. Kemudian daeng Rani Barasa Bajeng Gowa juga terjadi peningkatan dengan luas lahan 50 are dengan pakai biomon juga meningkat dari 50 karung menjadi 83 karung. Dan masih banyak lagi petani lain yang juga meningkat hasilnya. 

Rata-rata petani direkomendasikan mengurangi pupuk urea hingga lebih 50%. Dengan mengurangi urea dengan menggantinya pupuk biomon hasilnya akan lebih baik jika dibanding hanya menggunakan pupuk kimia saja. Yang harus diperhatikan disini adalah cara penanganan hama. 

Salah satu penyebab rendahnya produktivitas hasil panen adalah hama penyakit. Kekurangan petani adalah nanti mengendalikan hama saat padi sudah diserang. Sedangkan ketika padi sudah terserang sudah susah dikendalikan. Sebab istilahnya hama sudah berkembang biak. Hama akan berkembang biak dengan cepat apabila tidak dilakukan pencegahan setiap 10 hari. Siklus hama biasanya berkisaran 12 hari. Jadi pengendalian yang disarankan adalah menyemprot pestisida dengan dosis terendah setiap 7 hari sekali. 

Pupuk Biomon Untuk Tanaman Padi

Biomon beda dengan pupuk organik  lainnya karena bisa dicampur dengan pestisida saat aplikasi. Jadi rekomendasi untuk petani lakukan penyemprotan bersamaan dengan pestisida. Jadi petani tidak perlu lagi repot untuk menyemprot secara terpisah. 

Baca Juga : 

Daftar Isi









Untuk info selengkapnya silahkan hubungi kami di wa. 085397277984. 

Komentar

Postingan Populer