Cara Aplikasi Pupuk Biomon Pada Kelapa Sawit
Kelapa merupakan tanaman tahunan yang perlu diberi perlakuan pemupukan. Pemberian pupuk yang tepat akan memberikan hasil yang maksimal. Tanaman kelapa butuh pupuk yang lengkap jangan hanya memberi pupuk kimia saja. Sebab setiap tanaman membutuhkan unsur hara yang lengkap. Unsur hara yang lengkap bisa ditemukan pada pupuk biomon. Berikut ini cara pemberian pupuk pada tanaman kelapa dengan pola biomon.
Cara 1.
Perpohon :
500 Gram NPK
100 CC Biomon
Cara aplikasi :
Gemburkan tanah keliling pohon, tabur NPK
Biomon + 10 liter air siram diatas taburan NPK
Ulangi setiap 3 bulan sekali.
Cara 2.
5 kg NPK + 50 cc Biomon + air sampai sampai terendam agar bisa di aduk dan larutkan, fermentasi di ember tutup rapat minimal 36 jam.(campuran untuk 10 pohon).
Cara aplikasi :
Bagi untuk 10 pohon fermentasinya lalu tambah 50 cc Biomon, lalu siram keliling batang.
Ulangi setiap 3 bulan sekali.
Catatan : 1 botol Biomon untuk 10 pohon Sawit.
Komentar
Posting Komentar