Penyebab Ayam Potong Tumbuh Lebih Cepat
Ayam potong biasa juga dikenal dengan ayam broiler. Pertumbuhan begitu cepat sehingga panen hanya membutuhkan waktu 28 hari hingga 35 hari. Beda dengan ayam kampung biasa waktu untuk panen butuh waktu hingga bulan. Sehingga sebahagian orang bertanya apa yang menyebabkan hal tersebut. Baca juga : Usahakan jangan konsumsi mi instan saat sahur
Ayam potong |
Daging Ayam Potong |
Sering saya mendengar bahwa jangan terlalu banyak mengkonsumsi ayam potong karena dikasih zat perangsang tumbuh. Dengan sering mengkonsumsi bisa menyebabkan kanker. Bisa menyebabkan darah tinggi, kolestrol dan lainnya. Sebenarnya hal juga berlaku untuk daging lain bukan hanya ayam potong.
Bukan hanya ayam potong yang menyebabkan kangker, kolestrol dan lainnya. Tetapi banyak hal-hal lain selain ayam potong yang bisa memicunya. Pemicu kanker misalnya bisa juga terjadi dari makanan lain, jadi yang menjadi fokus kita adalah pola hidup sehat. Mengkonsumsi makanan secara seimbang. Jangan berlebih.
Andaikata ayam potong sebagai pemicu kanker kenapa pemerintah memberi izin dalam hal ini. Kenapa kebutuhan ayam potong semakin meningkat dan berkembang pesat? Dan masih banyak hal-hal lain yang perlu kita jawab kalau memang ayam potong sebagai biang penyebab penyakit.
Untuk menghasilkan ayam potong yang cepat panen telah dilakukan riset bertahun-tahun. Yang dilakukan adalah rekayasa genetika. Disamping itu kualitas makanan yang diberikan cukup bergizi dan ada pembagian cara pembuatan pakannya. Misalnya pakan umur 0 sampai 10 bentuk pakannya halus, umur 10 tahun keatas sudah bedah. Begitu pula minumnya barangkali juga beda dengsn ayam kampung biasa.
Ayam potong tidak apa dikonsumsi yang penting kurangi porsinya, karena yang namanya daging pasti mengandung kolestrol. Dan yang paling penting adalah cara pengelolaannya saat dimasak. Kemudian bumbunya harus alami dan terlalu banyak bumbu MSG. Gunakan bumbu alami saja, sehingga makanan tersebut tetap sehat. Baca juga: Makanan sehat saat buka puasa
Baca juga :
Waspada serangan hama wereng coklat pada musim hujan
Manfaat daun siri untuk mengatasi serangan hama pada tanaman kita
Mengusir tikus dengan menggunakan cabai
Komentar
Posting Komentar